PEMBUKAAN DAUROH TAHFIZH SMP MUHAMMADIYAH AHMAD DAHLAN METRO TAHUN 2020
dikirim tanggal 17 July 2020 - 11:18:15, dan sudah dilihat sebanyak 1366 kali
artikel

Jumat, 17 Juli 2020

Pondok Pesantren Muhammadiyah Ahmad Dahlan Metro Adakan Dauroh Tahfidz Quran

Dengan tetap memperhatikan protokol kesehatan Pondok Pesantren Muhammadiyah Ahmad Dahlan Metro kali ini menyelenggarakan Dauroh Littahfidzil Quran dengan tema "Menjadi Pribadi Mulia dengan Menghafal Al Quran Di Era Millenial" yang bertempat di Pontren Mu Ahmad Dahlan.
Kegiatan ini diikuti oleh 42 peserta yang terdiri dari 21 peserta Putra dan 21 Peserta Putri, Siswa kelas 8 dan kelas 9. Adapun kegiatan ini berlangsung Selama 15 Hari dengan target Minimal Hafal 3juz dengan lancar.
Turut hadir juga dalam acara pembukaan Dauroh kali ini Ust.Kustono, S.Ag. selaku Mudhir dan Ust.Ali Musyafa, S.Ag. M.M. selaku kepala sekolah. Beliau Menyampaikan "Niatkan Semuanya Ikhlas Lillahi Taala semata, selalu Istiqomah dan konsisten dalam menghafal, dalam satu hari ada 4 sesi setoran dan 2 sesi Murajaah manfaatkan itu dengan sebaik-baiknya untuk dapat mengejar target".
Terakhir Ust.Eko Haryanto, S.Pd. selaku Waka Al Islam dan Kemuhammadiyahan Sekaligus Ketua Panitia Dauroh ini menyampaikan kepada seluruh peserta agar kegiatan ini diikuti dengan serius dan penuh tanggung jawab, semoga semua peserta dapat menyelesaikan dauroh ini dengan Hasil yang memuaskan tutupnya.

Berita Terkait
Penguatan dan Pembinaan Tendik MuAD School oleh Majelis Dikdasmen PNF PP Muhammadiyah
SMP Mu Ahmad Dahlan 248 Kali
Metro, Lampung - Senin, 12/06/2023, alhamdulillahirobbilalamin mengawali hari pada minggu ini SMP Mu...
SMP Mu Ahmad Dahlan Sambut Bulan Ramadhan Dengan Penuh Semangat
Administrator 1249 Kali
SMPMu Ahmad Dahlan, Metro Lampung - Jumat (11/05/2018), dalam rangka menyambut bulan Ramadhan 1439 H...
HUT RI ke 73 di SMP Muhammadiyah Ahmad Dahlan Metro Lampung
Administrator 1338 Kali
Hari Kemerdekaan Republik Indonesia sudah menjadi keharusan sebagai bagian dari Bangsa Indonesia. Pe...

Ingat jadi apapun kalian, jadilah orang yg apabila diseru seruan adzan kalian bangkit dan memenuhi panggilanNya, jadikanlah Sholat sebagai perisaimu dan Al Quran penuntunmu.

~ Ali Musyafa, S.Ag., M.M.
Kegiatan Belajar Mandiri Siswa dan Siswi SMP Muhammadiyah Ahmad Dahlan
2020-03-18     08:22:40
Assalamualikum Warohmatullohi Wabarokatuh.
HASIL TES PPDB GELOMBANG 1 TP 2020 2021
2019-12-05     13:51:03
PENGUMUMAN HASIL SELEKSI PPDB GELOMBANG 1 TP. 2
BARANG BARANG YANG WAJIB DIBAWA SATRI PONTREN AHMAD DAHLAN METRO
2018-06-11     13:03:23
Assalamualaikum Wr.Wb Berikut kami samp
Pengumuman Pondok Pesantren SMP Mu Ahmad Dahlan Metro
2018-07-04     20:36:11
السَّل